Video Cara Membuat Martabak Telur Mini

ADSENSE Link Ads 200 x 90
ADSENSE 336 x 280

Video Cara Membuat martabak telur mini

Martabak Telur Mini

Bahan-bahan

    10 batang daun bawang, iris kasar
    3 butir telur
    1/2 sdt merica
    secukupnya Garam
    secukupnya Kaldu sapi
    1/4 buah bawang bombay, iris
    Tumisan daging
    150 gr daging giling
    2 siung bawang putih, keprek, cincang
    2 siung bawang merah
    Minyak secukupnya untuk menumis

Cara Pembuatan

Siapkan bahan-bahan.

Tumis bawang putih dan bawang merah sampai harum. Masukan daging giling, masak hingga air di daging kering.

Campurkan daging ke daun bawang.

Masukan telur, merica, garam, dan kaldu sapi. Aduk hingga rata.

Siapkan kulit lumpia/martabak.

Letakan isian secukupnya.

Tambahkan keju iris.

Lupat bagian bawah ke arah tengah.

Lipat bagian kanan dan kiri ke arah tengah.

Tutupkan bagian atas ke arah tengah. Rekatkan dengan tepung terigu yang telah diencerkan dengan air.

Goreng di atas teflon dengan minyak sedikit ya mak kalau mau menyerupai martabak. Tapi kalau mau kulit jadi krispi spt martabak mini yang ada dipasaran, gorengnya dengan minyak yang banyak hingga martabak kerendam. Goreng kedua sisinya hingga matang. Note: jangan takut kulit bocor. Walaupun bocor yang keluar hanya telur aja kok mak. Telurnya ntr juga garing memadat dan gkda masalah dengan bentuk martabaknya.

Jika sudah kuning keemasan/matang, angkat. Martabak siap untuk dihidangkan.


source http://recipetocooking.blogspot.com/2020/07/video-cara-membuat-martabak-telur-mini.html
ADSENSE 336 x 280 dan ADSENSE Link Ads 200 x 90

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Video Cara Membuat Martabak Telur Mini"

Posting Komentar